Sistem Temu Kembali

Share this post on:

Sulistyo-Basuki (1993) menyebutkan temu kembali informasi sebagai suatu kegiatan yang bertujuan untuk menyediakan dan memasok informasi bagi pemakai sebagai jawaban atas permintaan atau berdasarkan kebutuhan pemakai. Pengertian ini merujuk pada kegiatan seorang pustakawan atau pekerja informasi yang memiliki tugas dalam pelayanan informasi.

Rifai (2022) menjelaskan bahwa di perpustakaan, sarana yang paling penting yang digunakan dalam penelusuran informasi adalah katalog. Katalog merupakan sarana temu kembali informasi di perpustakaan yang digunakan oleh pemustaka dalam menelusur koleksi perpustakaan. Jadi, jika Anda ingin menelusur informasi yang terdapat di perpustakaan, maka pastikanlah untuk menggunakan katalog. Katalog perpustakaan telah dirancang sedemikian rupa sebagai alat untuk mempermudah dan mempercepat proses penelusuran atau temu kembali informasi di perpustakaan. 

 

Sumber : Rifai, A. (2022). Konsep Dasar Penelusuran Literatur dan Temu Kembali Informasi. 1–41.
Foto oleh Aldy Latief, tersedia di https://images.app.goo.gl/evTrENEaWJptFmo56

Junta Zeniarja. (2020, Agustus 19). Pengenalan Sistem Temu Kembali Informasi [Video]. YouTube. https://www.youtube.com/watch?v=GL5bw4Bbj6

Sumber : https://soundcloud.com/natasya-ayu-432068394/ilmu-informasi-sistem-temu?si=4c95d642c26043f6951035f8c1de7bb5&utm_source=clipboard&utm_medium=text&utm_campaign=social_sharing

Share this post on:

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *